Sony Ericsson R306
Written by Harga Ponsel on Mei 22nd, 2008Sony Ericsson R306 Radio sepertinya dirancang untuk kamu2 yang punya hobi mendengarkan Radio dalam kondisi apapun. Dengan rangkaian penerima signal frekuensi AM dan FM, ponsel ini mampu menangkap signal dengan kualitas yang sangat baik.
Sony Ericsson R306 Radio dilengkapi dengan Kamera 1.3 megapixel dibagian depan, Bluetooth dan Koneksi USB, yang sudah merupakan perangkat standard saat ini.
Anda dapat langsung menghidupkan radio tanpa harus membuka Ponsel, karna ponsel ini telah dilengkapi dengan navigasi untuk menghidupkan radio dibagian depannya, sehingga jadi lebih lexible dalam segala kondisi.
Features Utama
* FM/AM radio dengan RDS and TrackID
* 2 mode AM : 9 kHz (USA dan Jepang) dan 10 kHz (the rest)
* Dedicated external radio controls
* Mendukung Tri-band GSM
* 1.9″ 65K-color TFT display resolusi 128 x 160 pixel
* Monochrome External display resolusi 96 x 32 pixel
* Kamera 1.3 megapixel
* Memori Internal 5MB
* Bluetooth
* USB
* Dapat merekam Radio kedalam format MP3
* Stereo speaker
* Design khusus untuk penempatan diatas meja
Kekurangan
* Layar luar kurang terang bila dilihat diterik matahari
* Radio tidak dapat digunakan tanpa Headset
* Headset standard sangat besar
* Pembaca RDS tidak ditampilkan pada layar external
* Hanya dapat menyimpan maksimum 20 channel radio saja (kombinasi AM dan FM)
* TrackID tidak bekerja pada radio
Diumumkan pertama kali pada bulan Januari 2008, Sony Ericsson R306 Radio adalah ponsel pemandu pertama untuk jenis ponsel yang dilengkapi dengan Radio Tuner dan ponsel yang menjadikan Radio Tuner adalah fitur utama pada sebuah ponsel.
Apabila ditutup, R306 memberikan fitur tombol-tombol untuk radio dan sekilah hanya terlihat seperti sebuah radio. R306 juga merupakan ponsel yang unik dalam menawarkan frekuensi radio AM.
Keywords:
- harga sony ericsson R306, sony ericsson R306, harga r306, harga hp sony ericsson r306, sony ericsson R306 harga, harga se R306, se r306, r306, HARGA SONY ERICSON R306, hp sony ericsson r306, harga hp SE r306, harga sony r306, Sony Ericsson - R306, sony ericson R306, Sony ericcson r306, harga Sony Ericsson R306 Radio, spesifikasi sony ericsson R306, sony ericsson r306 radio, jual sony ericsson r306, www sony ericsson - produksi hp R300 dan R306 com
Tags: aplikasi-azan-se-w960i, cara-meningkatkan-kualitas-kamera-hp-sony-ericsson-w830i, daftar-harga-hp-bulan-juli, handphone, Harga HP Sony Ericsson, Harga Ponsel GSM, Harga Ponsel Sony Ericsson, harga-handphone-china, harga-nokia-e-90, harga-x5-juni-2011, jualsew710i, kelemahan-nokia-n96, kualitas-terbaik-sony-ericsson-antara-tipe-w580i-dan-w380i, mobile, nokia e71, nokian97, ponsel, r306, radio, type-hp-nokia-dan-gambar
September 23rd, 2008 at 03:19
Pantas di coba…oke…
November 26th, 2008 at 09:34
sony ericsson apa ngak ada cdma nya
Desember 22nd, 2008 at 23:34
Memory externalnya ga da yak…
Desember 23rd, 2008 at 17:59
Dilihat dari spesifikasi lengkap nya sih, ponsel ini tidak ada Memory External nya.
Februari 5th, 2009 at 01:00
^hendvon na biasa aja …
cuma menang di desain n radio ..
viewfinder kamera kecil banget
(cuma setengah dari layar portrait)
lemod banget ..
memorinya cuman +-5MB shared memory ..
sama ada memory sekitar 1,3MB utk nyimpen aplikasi sm SMS …
overall ,,
saya punya HP ini baru 3 hari udda nge hang” ..
Februari 9th, 2009 at 01:45
Katana baterenya payah ya????
dari beberapa forum yang w baca trus keunggulannya apa ya????
Februari 17th, 2009 at 20:10
unggul di harga aja kaleeee